Kerja Praktek & Tugas Akhir

Kerja Praktek adalah kegiatan mahasiswa yang dilakukan di masyarakat maupun di perusahaan atau instansi untuk mengaplikasikan ilmu yang diperoleh dan melihat relevansinya di masyarakat maupun melalui jalur pengembangan diri dengan mendalami bidang ilmu tertentu dan aplikasinya.
Bagi mahasiswa yang akan melaksanakan kegiatan Kerja Praktek bisa men-download dokumen dengan meng-klik link dibawah ini:

  1. Syarat dan Prosedur KP
  2. Template Proposal KP
  3. Form Pelaksanaan KP (Anda harus login gmail Anda terlebih dahulu)
  4. Template Laporan KP
  5. Form Logbook dan Asistensi KP
  6. Form Nilai KP

Tugas Akhir adalah karya ilmiah yang disusun oleh mahasiswa setiap program studi berdasarkan hasil penelitian suatu masalah yang dilakukan secara seksama dengan bimbingan dosen pembimbing. Tugas akhir merupakan salah satu persyaratan kelulusan mahasiswa.
Syarat & Ketentuan yang harus dilakukan mahasiswa dalam pelaksanaan Tugas Akhir adalah :

  1. Seminar Proposal (Anda harus login gmail Anda terlebih dahulu)
  2. Panduan dan Format Laporan Tugas Akhir
  3. Seminar Hasil  (Anda harus login gmail Anda terlebih dahulu)
  4. Sidang Tugas Akhir